Panen Jagung Bersama di Kelompok Wanita Tani (KWT) Mawar Berduri
Kegiatan Dinas Pertanian dan Perikanan Kota Pekanbaru, dalam hal ini diwakili oleh Kepala Bidang Pertanian dan Penyuluhan Kota Pekanbaru, Bapak Maryedi, S.P., M.M didampingi Koordinator Balai Penyuluh Pertanian Rumbai dan Penyuluh Pertanian Lapangan.
Mengikuti Kegiatan Panen Jagung Bersama di Kelompok Wanita Tani (KWT) Mawar Berduri Kel. Rintis Kec.Lima Puluh yang dihadiri oleh Anggota Dewan Komisi 2 dan 1 Dapil Kec. lima Puluh. Kegiatan ini menggambarkan pertanian urban farming di tengah kota dengan menggunakan Media Tanam Polybag.
🗓️Rabu, 5 Februari 2025
📍KWT Mawar Berduri, Kota Pekanbaru
#urbanfarming
#swasembadapangan
#pemkopku
#distankanpku
Pemerintah Kota Pekanbaru
@kontak_pemko_pekanbaru
Kepala Dinas Pertanian dan Perikanan Kota Pekanbaru
@h_m_firdaus
https://www.instagram.com/p/DFrjG1ZP9dz/?img_index=1
Baca Sebelumnya
Baca Selanjutnya